(KL) Sebelum melaksanakan tugas pada hari pertama kerja sebagai Pejabat Bupati Lingga, Edy Irawan Sos Msi menggelar apel bersama dihalaman kantor bupati yang di hadiri oleh SKPD di jajajaran Pemerintah Kabupaten Lingga,
Di kediamannya (Gedung Daerah) Edi Irawan menuturkan, sebagai pejabat bupati, dia akan melanjutkan progres Lingga kedepan, setelah mendapat laporan dari masing-masing SKPD yang telah melakukan kegiatan dan akan Mengatasi persoalan internal, masalah di kabupaten Lingga ini.
“Untuk APBDP, Mantan Bupati sebelumnya (H Daria) telah mengajukan anggaran . Kita juga tahu akibat Defisit yang terjadi DiKabupaten ini kita harusmenghemat anggaran seefisien Mungkin , agar roda Pemerintahan DiKabupaten Lingga tetap berjalan dengan baik terutama dengan disiplin kerja, agar pelayanan kepada Masyarakat tetap Optmal itu paling utama yang harus menjalankannya,” ujar Plt Bupati Lingga Edy Irawan
Dengan kondisi seperti sekarang ini kita mengakui tidak bisa memaksa untuk Melanjutkan pembangunan Lingga kedepan, untuk itu Plt Bupati Lingga Edi Irawan akan segera hearing untuk membicarakan pada Ketua DPRD Kabupaten Lingga tanpa harus di panggil,untuk mencari Solusi kedepan dengan anggaran yang ada,
Untuk internal , diBiokrasi Kita tetap mengedepankan disiplin, trek record masing-masing akan dilihatnya melalui inspektorat, jika ada temuan yang begitu besar, kita akan segera mengambil tindakan.
Dan juga untuk masing-masing dinas masih banyak sebagai pelaksana tugas (Plt). kita akan melakukan pembenahan agar dijadikan Difinitif.karena SDM yang ada diperintah Kabupaten lingga masih memungkinkan untuk mengisi eselon yang ada.
” Karena Saat ini, di sebagian dinas masih banyak sebagai pelaksana tugas (Plt), kita akan cari celah, agar kekosongan seperti ini dapat diisi dengan yang Diifenitif
Dalam waktu yang singkat roda pemerintahan,kabupaten Lingga dapat Berjalan lancar sesuai dengan program dan tepat sasaran. “kepada pegawai saya berharap tidak ada lagi yang bolos, harus fokus pada disiplin, persolan kerja jangan terlalu di paksakan, agar hasil kerja tidak menjadi temuan,”
Terkait pilkada, dia akan membangun koordinasi dengan lembaga berwenang, baik itu KPU maupun dengan Panwaslu. Dia juga menghimbau, pegawai harus Bersikap Netral , dan dapat bersikapi arif dan bijaksana. ” tidak menjadi tim pada pasangan calon yang akan bertarung”Ujar Pria yang pernah menjadi Camat Senayang Tahun 2002 ini (SAM)